KAJIAN ALKITAB

dipublikasikan oleh | 18 Desember 2018

Siswa dan siswi SMP Negeri 1 Cilacap yang beragama Kristen dan Khatolik melaksanakan kegiatan Kajian Alkitab di Gereja Kerasulan.

Acara ini disambut dengan sangat hangat oleh pengurus gereja Kerasulan. Dan mendukung penuh kegiatan seperti ini pada kesempatan berikutnya. Kegiatan ini adalah implementasi KI 1 yaitu tentang religius dan membentuk karakter yang baik bagi siswa.

SMP Negeri 1 Cilacap Berkarakter dan berprestasi.